Datangi TMP Ciceri, Dansat Brimob Polda Banten Lakukan Ziarah Kubur dan Tabur Bunga

    Datangi TMP Ciceri, Dansat Brimob Polda Banten Lakukan Ziarah Kubur dan Tabur Bunga

    SERANG-Komandan Satuan Brimob Polda Banten Kombes Pol Dede Rojudin, S.I.K., M.H., pimpin ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Maulana Yusuf, Ciceri, Kota Serang, Banten. Dalam rangka HUT ke 77 Korps Brimob Polri, Jumat (11/11/2022)

    Kegiatan ziarah dan tabur bunga diawali dengan penghormatan kepada arwah para pahlawan kemudian dilanjutkan dengan penempatan karangan bunga oleh inspektur upacara Dansat Brimob Polda Banten dan acara dilanjutkan dengan tabur bunga ke setiap pusara para pahlawan. 

    Komandan Satuan Brimob Polda Banten Kombes Pol Dede Rojudin menyampaikan kegiatan ziarah ini merupakan bentuk penghormatan kepada para pahlawan yang sudah mendahului kita, mendo’akan, mengenang jasa para pahlawan dan juga merupakan kegiatan ini merupakan rangkaian acara peringatan HUT ke 77 Koprs Brimob Polri. 

    Kegiatan Ziarah dan tabur bunga tersebut meliputi peletakan karangan bunga di tugu Taman Makam Pahlawan maulana yusuf, Ciceri, Serang dan diakhiri dengan acara penaburan bunga di makam para pahlawan.

    brimob banten
    Serang1

    Serang1

    Artikel Sebelumnya

    Sambut HUT Brimob ke-77, Brimob Polda Banten...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Situasi Aman dan Kondusif Jelang...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    PT. SBB di Demo Warga, Ombudsman RI Segera Panggil Pj Bupati Bogor dan Pemilik Perusahaan
    Dinilai Pemerintah Daerah Tidak Mampu Mengatasi Persoalan PERBUP akibat Adanya PSN di PIK 2, DPW LSM TAMPERAK akan Surati Presiden 
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Satreskrim Polresta Bandara Soetta Berhasil Pertemukan Anak Perempuan dengan Sang Ayah Yang Dilaporkan Hilang di Terminal 2
    Polres Tangerang Selatan Berbagi 300 Paket Makan Siang Gratis Untuk Warga Terdampak Banjir

    Tags