Gowes Sehat Dansat Brimob Polda Banten Bersama Anggota

    Gowes Sehat Dansat Brimob Polda Banten Bersama Anggota

    Serang - Personel Satbrimob Polda Banten melaksanakan kegiatan gowes atau bersepda yang dipimpin langsung Komandan Satuan (Dansat) Brimob Polda Banten, Kombes Pol Dede Rojudin., S.I.K., M.H., di dampingi Danyon A Pelopor Satbrimob Polda Banten Kompol Septiono. Pada Sabtu (18/02)

    Anggota Satbrimob Polda Banten yang mempunyai hobby bersepeda yang mengikuti kegiatan gowes tersebut dimana akan diupayakan seluruh personel bisa tergabung didalamnya, sehingga kegiatan olahraga dapat bervarisai setiap hari nya.

    Komandan Satuan Brimob Polda Banten Kombes Pol Dede Rojudin“kita pembinaan fisik, biasanya kita melaksanakan lari, agar tidak bosan kita laksanakan gowes bagi personil yang memiliki hobby bersepeda, ” kata Dede

    Untuk rute gowes kali ini dimulai di Makosat Brimob menuju jalan Sepang lanjut menuju Cikesal, dan kembali ke mako. Jarak sekitar kurang lebih 25 km.

    Komandan Satuan Brimob Polda Banten dirinya mendukung kegiatan yang pada intinya menunjang kesehatan personil. “saya mendukung kegiatan yang pada intinya menunjang kesehatan personil, baik itu gowes ataupun lari selama itu membuat tubuh setiap personil sehat saya akan dukung, ” kata Dansat Brimob Banten

    brimob banten
    Serang1

    Serang1

    Artikel Sebelumnya

    Dansat dan Wadansat Brimob Banten Ikuti...

    Artikel Berikutnya

    Dansat Brimob Polda Banten Ikuti Zoom Meeting...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    PT. SBB di Demo Warga, Ombudsman RI Segera Panggil Pj Bupati Bogor dan Pemilik Perusahaan
    Dinilai Pemerintah Daerah Tidak Mampu Mengatasi Persoalan PERBUP akibat Adanya PSN di PIK 2, DPW LSM TAMPERAK akan Surati Presiden 
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Satreskrim Polresta Bandara Soetta Berhasil Pertemukan Anak Perempuan dengan Sang Ayah Yang Dilaporkan Hilang di Terminal 2
    Polres Tangerang Selatan Berbagi 300 Paket Makan Siang Gratis Untuk Warga Terdampak Banjir

    Tags